
Alhamdulillah, Prof. Dr. H. Subhan, M.Ed. Terima SK Guru Besar di Kementerian Agama RI
Jakarta, 23 Oktober 2025 — Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin (UIN SMH) Banten, Prof. Dr. H. Subhan, M.Ed., resmi menerima Surat Keputusan (SK) Pengangkatan Guru Besar dari Kementerian Agama Republik Indonesia. Penyerahan Surat Keputusan (SK) tersebut berlangsung di Hall Kementerian Agama, Thamrin, Jakarta, bertepatan dengan kegiatan Pelantikan PPPK…
Alhamdulillah, Prof. Dr. H. Subhan, M.Ed. Terima SK Guru Besar di Kementerian Agama RI Read More »