Permainan Edukatif dan Tradisional Indonesia Bangun Karakter Rasa Ingin Tahu Siswa di Sekolah Rendah Seri Budiman Malaysia
Permainan telah lama diakui sebagai alat pembelajaran yang efektif karena sifatnya yang menghibur dan interaktif. Melalui permainan, terutama permainan edukatif dan permainan tradisional, anak tidak hanya bersenang-senang, tetapi juga belajar berbagai nilai-nilai penting yang...