
Survei kepuasan untuk memahami secara lebih mendalam pandangan, harapan, serta kritiK-kritik konstruktif dari dosen dan tenaga Kependidikan. Fakultas Tarbiyah dan Keguruan sebagai salah satu lembaga pendidikan tinggi yangunggul dan berakhlak mulia, senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para mahasiswa dan seluruh civitas akademika. Salah satu langkah penting dalam mewujudkan komitmen tersebut adalah dengan mengadakan survei kepuasan untuk memahami secara lebih mendalam pandangan, harapan, serta kritik-kritik konstruktif dari dosen dan tenaga kependidikan. Survei kepuasan ini fokus pada 5 pilar tata pamong, yang meliputi kredibilitas Pimpinan UPPS (Unit Pengelola Program Studi), Transparansi UPPS, akuntabilitas kinerja UPPs, tanggungjawab UPPS terhadap semua kebijakan yang dibuat dan keadilan UPPS terhadap berbagai hal dan kesempatan kepada Dosen/Tendik/Mahasiswa. Untuk melihat Hasil Survei Kepuasan Dosen dan Tendik Terhadap 5 Pilar Tata Pamong, dapat dilihat pada tautan berikut ini: